PKS Terima Kunjungan Dubes Amerika Serikat

Jakarta — Duta Besar Amerika Serikat untuk Indonesia Sung Y. Kim berkunjung ke kantor DPP Partai Keadilan Sejahtera (PKS) pada Rabu (15/2/2023). Kunjungan tersebut dalam rangka untuk menjalin silaturahim. Juru bicara PKS M. Kholid menyebut PKS menyambut baik kunjungan Dubes AS mengingat hubungan baik antara Indonesia dengan negeri Paman Sam tersebut. “Kami menyambut baik kedatangan […]

Presiden PKS dan Dubes AS Sepakat Jaga Demokrasi dan Junjung Tinggi Hak Asasi Manusia

Jakarta—Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menyebut PKS sebagai salah satu pilar demokrasi berkomitmen untuk menjaga iklim demokrasi di Indonesia, hal itu disampaikannya dalam pertemuan dengan Dubes AS untuk Indonesia di kantor DPP PKS, Rabu (15/2/2023). “Partai politik adalah salah satu pilar demokrasi, sebagimana visi Pemerintahan AS dibawah Presiden Joe Biden, PKS juga berkomitmen untuk menjadi […]

Hadiri Munas Hikapindo, Syaikhu: PKS Perjuangkan Kesejahteraan Kader Penyuluh

Jakarta—Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Syaikhu menghadiri Musyawarah Nasional Himpunan Kader Penyuluh Indonesia (Hikapindo) pada Ahad (12/2/2023). Dalam acara tersebut, Syaikhu menyampaikan Kader Penyuluh menjadi garda terdepan dan tumpuan bangsa dalam menyelesaikan permasalahan kesehatan di masyarakat. “Para anggota Hikapindo menjadi tumpuan bangsa untuk berperan strategis menyelesaikan berbagai permasalahan bangsa, khususnya di sisi kesehatan. Karena […]

Fraksi PKS Apresiasi Pemerintah RI Bantu Korban Gempa Turkiye dan Suriah

Jakarta (13/02) — Ketua Fraksi PKS DPR Jazuli Juwaini mengapresiasi Pemerintah RI yang telah mengirimkan bantuan kemanusiaan untuk korban bencana gempa bumi 7,8 skala richter yang menimpa wilayah Turkiye dan Suriah. Jazuli menilai bantuan itu sangat diperlukan oleh Turkiye dan Suriah mengingat besarnya korban jiwa dan kerusakan yang terjadi. Bukan hanya bantuan makanan, perlengkapan, dan […]

Soal Larangan Jilbab Maskapai Plat Merah, Aleg PKS Dorong Komisi VI Panggil Dirutnya

Jakarta (13/02) — Kabar adanya maskapai penerbangan yang melarang pramugarinya berhijab saat bertugas mendapat perhatian khusus dari Anggota DPR Komisi VI dari Fraksi PKS, Nevi Zuairina. Yang semakin menjadi perhatian adalah, imbuh Nevi, kasus larangan jilbab ini bersumber dari maskapai penerbangan plat Merah, milik negara. Politisi PKS ini mengatakan, larangan penggunaan jilbab telah mengekang kebebasan. […]

Politisi PKS Sesalkan Wacana Larangan Penggunaan Jilbab pada Maskapai Plat Merah

Jakarta (13/02) — Anggota DPR RI dari Fraksi PKS Suryadi Jaya Purnama menanggapi wacana pelarangan penggunaan jilbab oleh salah satu maskapai penerbangan ber-plat merah. Menurut pria yang akrab disapa SJP ini, Fraksi PKS mengingatkan bahwa Konstitusi atau UUD 1945 Pasal 29 Ayat 2 menjamin setiap warga negara bebas menjalankan kewajiban agamanya. “Bagi seorang muslim/muslimah, Jilbab […]

Praktik Joki Akademik, Aleg PKS: Noda Buruk Dunia Pendidikan, Harus Ditindak Tegas!

Jakarta (12/02) – Anggota Komisi X DPR RI dari Fraksi PKS Fahmy Alaydroes, menyampaikan keprihatinan dan meminta Pemerintah bertindak tegas terkait praktik ‘Joki’ di dunia Pendidikan Indonesia. Sebagai informasi Investigasi Harian Kompas menemukan banyaknya kasus yang melibatkan calon Guru Besar dalam hal perjokian penulisan artikel ilmiah. Ironisnya perjokian melibatkan pejabat struktural kampus, dosen hingga mahasiswa. […]

Bongkar Komponen Penyebab Biaya Haji Tinggi, Bukhori Upayakan Tekan Bipih hingga Rp47 Juta

Jakarta (11/02) — Anggota Komisi VIII DPR RI dari Fraksi PKS Bukhori Yusuf membeberkan empat komponen utama penyebab tingginya biaya penyelenggaraan haji 2023. Komponen tersebut di antaranya penerbangan, akomodasi, katering, dan masyair. Untuk itu, Bukhori menawarkan empat strategi guna menurunkan biaya haji akibat pembengkakan yang dipengaruhi oleh keempat komponen tersebut. “Secara garis besar ada empat […]

Sohibul Iman dan Kurniasih Resmikan Tiga BLK Bagi Pesantren Tasikmalaya

JAKARTA — Anggota Komisi IX DPR RI Fraksi PKS Dr Kurniasih Mufidayati bersama Tokoh Nasional asal Tasikmalaya Dr Mohamad Sohibul Iman meresmikan tiga Balai Latihan Kerja (BLK) di tiga titik di Tasimalaya. BLK yang diresmikan adalah BLK Komunitas Kejuruan Bahasa di Yayasan Pesantren Cipansor, BLK Komunitas Kejuruan Multimedia Pondok Pesantren Ibadurrohman Kelurahan Karsamenak, Kecamatan Kawalu […]

PKS Papua Siap Bertarung di Pemilu 2024: Pendaftaran Bacaleg Sudah 90 Persen

TRIBUN-PAPUA.COM, JAYAPURA – Menyambut Pemilu 2024, berbagai persiapan dilakukan partai politik. Mulai dari pendaftaran calon legislatif, calon kepala daerah, hingga dukungan terhadap figur politik di Pemilihan Presiden (Pilpres) nanti. Partai Keadilan Sejahtera (PKS) sangat matang mempersiapkan diri menyambut Pemilu 2024. Hal ini terlihat dari persiapan di tahapan awal pada pendaftaran calon caleg. Seperti halnya dikatakan Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PKS Papua, Suherman, bahwa […]